BERITA, ARTIKEL, DAN JOURNAL

image-cta

Lihat beberapa Video Project Hunian yang telah kami kerjakan untuk Inspirasi Rumah Impian di kanal Youtube Sibambo Studio.

Wednesday, November 12, 2025

Apa Itu Konsep Open Plan? Ternyata Bisa Bikin Rumah Terasa Luas

Konsep open plan semakin diminati karena mampu menciptakan ruang yang terasa luas dan terang. Namun, sebelum menerapkannya di rumah, ada baiknya memahami kelebihan dan kekurangannya. Simak selengkapnya di artikel ini!
Read More
Wednesday, November 12, 2025

5 Tips Agar Kamar Tidur Kamu Nyaman dan Menenangkan

Rekan Sibambo, kamar tidur merupakan muara peristirahatan bagi anda pemilik rumah setelah lelah seharian menjalani aktivitas yang menguras tenaga. Dekorasi dan furnitur di kamar tidur pasti menjadi poin utama bagi anda yang senang menata ruangan, namun persoalan pencahayaan kadang luput dari perhatian anda.
Read More
Cari artikel di sini:
Thank you! Your submission has been received!
Oops! Something went wrong while submitting the form.
Tuesday, August 27, 2024

5 Cara Memaksimalkan Pencahayaan Alami Pada Rumah

Optimalkan cahaya alami di rumah Anda dengan 5 cara praktis ini. Pelajari tips untuk membuat rumah lebih terang dan hemat energi dengan pencahayaan alami yang maksimal.
Read More
Tuesday, August 27, 2024

Inspirasi Taman Rumah: 5 Cara Mudah Menatanya

Temukan cara mudah dan efektif untuk menata taman rumah Anda dengan 5 inspirasi menarik. Artikel ini memberikan tips praktis untuk menciptakan taman yang indah dan fungsional.
Read More
Wednesday, May 1, 2024

Kenali Pilihanmu, Ini Dia 5 Pilihan Desain Fasad Rumah

Rekan Sibambo, saat mata beradu pandang dengan desain eksterior sebuah bangunan sudah tentu bagian fasadlah yang menjadi pembuka dari bangunan tersebut. Yang mesti diingat adalah tampilan muka bangunan ini biasanya akan merepresentasikan bagian dalam bangunan, dan sudah pasti akan merepresentasikan sang pemilik bangunan itu sendiri. Saat ini, sudah terbayangkah bagaimana nantinya desain fasad hunian impianmu?
Read More
Wednesday, April 24, 2024

Jatuh Cinta pada Pandangan "Fasad" Pertama, Mengenal Istilah dan Fungsi Fasad Bangunan

Rekan Sibambo, percayakah kalian dengan "Jatuh Cinta pada Pandangan Pertama"? Meski hanya sepersekian detik menatap, lalu tiba-tiba merasa tertarik dan suka yang amat mendalam. Apakah jatuh cinta seperti ini berlaku juga di dunia arsitektur?
Read More
Tuesday, April 2, 2024

Jelang Idul Fitri, Assemble House Rumah Tropis Modern 2 Lantai 4 Kamar Tidur Siap Sambut Silaturahmi Keluarga di Surabaya

Rekan Sibambo, tidak terasa bulan Ramadhan tinggal hitungan hari saja. Itu artinya kita akan bersiap menyambut hari raya Idul Fitri. Lantas apa saja yang sudah kita persiapkan untuk menyambut momen spesial ini? Sudah menyiapkan menu spesial untuk keluarga? Atau ada ruangan khusus di rumah kita untuk menyambut kedatangan dan silaturahmi keluarga besar?
Read More
Monday, April 1, 2024

Pererat Silaturahmi, Sibambo Gelar Buka Bersama

Rekan Sibambo, momen buka bersama menjadi sebuah tradisi yang melengkapi semarak bulan Ramadan bagi umat Muslim. Biasanya menjelang hari-hari terakhir Ramadan, acara dan undangan buka bersama menjadi agenda yang ditunggu-tunggu bagi kebanyakan orang. Rekan Sibambo, apakah grup percakapan Whatsapp-nya sudah ramai dengan undangan buka bersama teman, kerabat dan koleganya?
Read More
Saturday, March 30, 2024

Sibambo Studio Gelar Approval Material bersama Pasangan Selebgram Ibnu-Lita

Rekan Sibambo, beberapa waktu lalu Sibambo Studio Head Quarter kedatangan tamu istimewa yang berkunjung langsung ke kawasan Sentul, Bogor. Untuk pertama kalinya pasangan selebgram Ibnu Wardani dan Lalita Hutami atau akrab disapa Ibnu-Lita ini berkunjung ke kantor konsultan perencana arsitektur Sibambo Studio. Kira-kira apa sih yang mereka obrolin di pertemuan kali ini?
Read More
Saturday, March 16, 2024

Catat! 5 Alasan Penting Mengapa Kita Perlu Jasa Arsitek untuk Bangun Rumah

Rekan Sibambo, saat kondisi tubuh sedang sakit apa yang lantas kita lakukan? Mencari tahu penyebab sakit tersebut dan mengobatinya dengan bantuan dokter yang terpercaya menjadi pilihan tepat sebagai upaya untuk mengembalikan kondisi tubuh menjadi sehat kembali. Alasan ini tidak terbesit begitu saja, namun hal tersebut adalah sebuah bentuk kepercayaan. Saat kita sakit, dokter adalah tujuan kita untuk berobat. Mengapa kepercayaan tersebut tidak kita terapkan juga saat berniat untuk membangun rumah? Apakah betul arsitek adalah jawaban atas pilihan perencanaan pembangunan hunian?
Read More